7 Jenis Ular yang Punya Motif Cantik Menawan, Salah satunya ada Sanca Batik

7 Jenis Ular yang Punya Motif Cantik Menawan, Salah satunya ada Sanca Batik

Sanca Batik-Greeners.co-

KARAWANGBEKASI.DISWAY.ID- Ular merupakan salah satu jenis reptile paling dihindari dan ditakuti oleh Sebagian besar manusia, Bukan Cuma mematikan, ular juga bisa menggangu aktifitas dan kenyamanan di dalam rumah, oleh karenanya ular sering dihindari diusir bahkan dibunuh. 

Beregerak menggunakan otot perut, ular jauh dari kata menggemaskan. Gerakannya yang lincah dengan efek yang mematikan, membuat siapapun enggan mendekatinya. Tapi bagaimana jika ular tersebut punya motif unik dan cantik. Apakah kamu akan tetap menghindarinya? Atau justru ingin memeliharanya. 

BACA JUGA:5 Jenis Produk Rumah Tangga yang Efektif Mengusir Ular Dari Dalam Rumah

Bagi sebagian orang, ular sering kali dianggap sebagai hewan yang menakutkan dan berbahaya. Mereka memiliki penampilan yang bisa membuat orang merasa takut. Namun, di balik kesan menakutkan tersebut, ada juga jenis-jenis ular yang memiliki penampilan yang sangatunik dan cantik. Salah satunya adalah Sanca Batik.

Punya motif unik dan cantik, kamu tidak perlu lagi takut untuk sekedar mendekatinya. Apakah Anda tidak percaya? Mari kita lihat beberapa ular yang memiliki kulit menawan. Berikut adalah beberapa contohnya:

1. Ular Sanca Batik

Ular sanca batik, yang dalam bahasa ilmiah dikenal sebagai Python reticulatus, adalah salah satu jenis ular besar yang termasuk dalam keluarga Pythonidae. Ular ini terkenal karena ukuran tubuhnya yang sangat besar, bahkan dapat mencapai panjang lebih dari 8,5 meter.

BACA JUGA:Kenali, 5 Jenis Ular Berbisa yang Paling Sering masuk Rumah

Ciri khas dari ular sanca batik adalah motif kulitnya yang unik, yang menyerupai pola batik. Pola ini biasanya terdiri dari bentuk jala atau lingkaran-lingkaran besar dengan warna dasar yang bervariasi, mulai dari cokelat muda hingga gelap, yang memberikan tampilan yang sangat menarik. 

2. Ular Leher-Cincin

Salah satu ciri khas yang paling menarik perhatian dari ular ini adalah adanya "cincin" yang terlihat jelas di lehernya. Warna tubuh yang sangat mencolok mulai dari pertengahan tubuh hingga ekornya adalah oranye kemerahan, menjadikannya sangat menarik untuk dilihat. 

3. Ular Cabai Besar

Ular yang memiliki penampilan menawan ini adalah spesies asli yang berasal dari kawasan Asia Tenggara. Dengan bentuk kepala yang kecil dan berwarna merah yang sangat mencolok, ular ini menjadi sangat eye-catching, terutama ketika dipadukan dengan tubuhnya yang eksotis yang memiliki kombinasi warna biru dan hitam yang menawan. 

BACA JUGA:5 Cara Mudah yang Bisa Kamu Terapkan, Agar Ular tidak Bertamu kerumahmu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: